Minggu, 25 November 2012

KOMUNIKASI SERIAL MIKROKONTROLER AVR

Oleh: Rahmad Syah Nasution

Komunikasi Serial adalah yang menghubungkan antara mikrokontroler dengan PC (Personal Computer) dengan cara merubah tegangan sinyal RS-232 ke level tegangan TTL (Translator-tanslator logic) agar dapat diterima oleh mikrokontroler. Komunikasi Serial ini berfungsi untuk pengiriman data suhu menggunakan kabel ke aplikasi pemantau suhu. Gambar rangkaian komunikasi Serial dapat dilihat di bawah ini:

Program:

printf("%dA",Tr1);
printf("%dB",Tr2);
printf("%dC",Tr3);
printf("%dD",Tr4);

Maksud dari di atas adalah data yang akan dikirmkan pada variable Tr1, Tr2, Tr3 dan Tr4 akan kirimkan melalui komunikasi serial dalam bentuk angka (%d) dan huruf (A). Printf adalah perintah untuk pengiriman ke komunikasi serial.

1 komentar:

  1. The 8 Best Pokies Casinos In Australia 2021 - Mapyro
    While playing slots for 충주 출장마사지 money is normally a solitary affair, casinos offer the opportunity to indulge in 충청남도 출장마사지 some of 경상남도 출장샵 the 정읍 출장샵 latest casino 양산 출장마사지 games to

    BalasHapus